Seminar Nasional PPG UNY
Industri 5.0 menempatkan kesejahteraan fisik dan mental kebahagiaan para pekerjanya di tengah-tengah proses produksi dan menggunakan teknologi baru untuk melakukan hal-hal yang baik bagi ekosistem, tidak sekedar membangun kesejahteraan dengan membuka lapangan kerja dan juga pertumbuhan ekonomi.