Profesor dan Mahasiswa S3 PTK UNY Presentasikan Riset Pendidikan TVET di Konferensi Internasional GeNeMe 2025, TU Dresden Jerman
Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) kembali menunjukkan kiprahnya di kancah internasional. Lima mahasiswa Program Doktor (S3) Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (PTK) UNY bersama salah satu profesor berpartisipasi aktif dalam International Conference GeNeMe 2025 – Communities in New Media, yang digelar baru-baru ini di Technische Universität Dresden (TU Dresden), Jerman.
English