SDGs #4 Pendidikan

Tim Robot Terbang UNY Ukir Prestasi Pada Kontes Robot Terbang Indonesia 2023

Tim Robot Terbang Dreamagination Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) meraih prestasi dengan diraihnya 5 kejuaraan sekaligus pada Kontes Robot Terbang Indonesia (KRTI) 2023 yang diselenggarakan oleh Balai Pengembangan Talenta Indonesia (BPTI), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi belum lama ini.

Peningkatan Kompetensi Melalui Bimbingan Teknis

Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) mengirimkan dua pranata humas untuk mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Kiat Lulus Uji Kompetensi Public Speaking, Teknik Presentasi dan Penyusunan Konten Media yang diselenggarakan oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), Selasa (26/9) secara hybrid melalui Zoom meeting dan onsite di Swi

YISHPESS 2023: Sukses Gelar Kolaborasi Seminar Internasional 3 Benua
humas Mon, 09/25/2023 - 14:09

FIKK UNY kembali menggelar the 6th Yogyakarta International Seminar on Health, Physical Education, and Sport Science (YISHPESS) 2023 secara hybrid pada 16 September 2023.