Diskusi dan Penandatanganan Kerjasama FMIPA UNY dengan International Islamic University of Malaysia (IIUM)

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) UNY melaksanakan kegiatan diskusi dan penandatanganan kerjasama  dengan International Islamic University of Malaysia (IIUM) yang diwakili oleh Dr.

Sekolah Pascasarjana UNY Kembangkan Tri Dharma Perguruan di Kabupaten Pacitan

Sekolah Pascasarjana Universitas Negeri Yogyakarta (SPs UNY) menggelar kunjungan ke Kabupaten Pacitan yaitu Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) PGRI Pacitan dan Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kabupaten Pacitan dalam upaya memperluas kerjasama dalam penyelenggaraan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Kunjungan ini menjadi momentum penting dalam memperkuat sinergi antara dua institusi pendidikan ini.

FMIPA UNY Menandatangani Naskah Kerjasama dengan Universiti Teknologi Malaysia

FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta khususnya Departemen Pendidikan Fisika menjalin kerjasama dengan School of Education, Faculty of Social Sciences and Humanities, Universiti Teknologi Malaysia yang diwakili oleh Dr. Noorzana Khamis.

Praktisi Masuk Kampus: Prodi S2 Pendidikan Teknologi Kejuruan UNY Gandeng KADIN DIY dan Kadisnakertrans DIY dalam Diskusi Inspiratif

Belum lama ini Program Studi S2 Pendidikan Teknologi Kejuruan (PTK) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menggelar kegiatan "Praktisi Masuk Kampus" dengan menghadirkan dua narasumber berpengalaman dari dunia industri, Ir. Timothius Apriyanto, M.Eng., Sekretaris KADIN DIY, dan Aria Nugrahadi, S.T., M.Eng., Kadisnakertrans DIY.

ABHINAYA Raih Juara 1 di Konteks Robot Tematik Indonesia Wilayah I Tahun 2024

Tim Abhinaya dari Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) berhasil meraih kemenangan gemilang dalam ajang Konteks Robot Tematik Indonesia (KRTMI) Wilayah I Tahun 2024 yang diadakan oleh Pusat Prestasi Nasional Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Puspresnas) di Universitas Muhammadiyah Surakarta dan dilaksanakan secara daring

Program Pelatihan dan Mentoring Business Plan Competition Untuk Melejitkan Prestasi Mahasiswa FEB UNY

BEM KM FEB UNY berkolaborasi dengan UKMF Penelitian KRISTAL FEB UNY dalam Program Pelatihan Pertama dan Mentoring Business Plan Competition (BPC). Program ini bernama FEB Berprestasi dengan mengusung  tema “Building Student Achievements to Create an Indonesian Golden Generation”.

Kuliah Umum Bersama Dr. Noorzana Khamis dari Universiti Teknologi Malaysia (UTM)

Departemen Pendidikan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) UNY melaksanakan kuliah umum (General course) untuk mata kuliah Pengelolaan Lab Fisika pada 27/5/2024 di Ruang Sidang 2 FMIPA UNY. Kegiatan ini diikuti oleh 48 mahasiswa Departemen Pendidikan Fisika kelas A.