PPs Jajaki Kerjasama dengan Pemda Kulonprogo
Kabupaten Kulon Progo terdiri atas 12 kapanewon, yang dibagi lagi atas 87 kalurahan dan satu kelurahan, serta 930 Pedukuhan (sebelum otonomi daerah dinamakan Dusun). Pusat pemerintahan di Kecamatan Wates, yang berada sekitar 25 km sebelah barat daya dari Kota Yogyakarta, di jalur utama lintas selatan Pulau Jawa.
Pengambilan Sumpah Jabatan Fungsional UNY
Rektor Universitas Negeri Yogyakarta Prof.
Gandeng Dinas Kesehatan Sleman, UNY Laksanakan Vaksinasi Booster
Dalam rangka mencegah penularan virus Covid-19 Universitas Negeri Yogyakarta bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Sleman melaksanakan vaksinasi
Kerjasama UNY dan UMY Dalam Sosialisasi IISMA
Universitas Negeri Yogyakarta berkolaborasi dengan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta menggelar program Yogya Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) Fest yang sosialisasinya digelar secara daring pada Sabtu (29/1).
LPTK Siap Laksanakan Program MBKM
UNY dipercaya menyelenggarakan kegiatan Forum Komunikasi Wakil Rektor I Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK) Negeri se-Indonesia, Kamis-Sabtu (27-29/1) di Sleman. Menurut Ketua Forum Komunikasi Wakil Rektor I Prof.
Edugraph Bantu Anak Disgrafia Dapat Menulis
Disgrafia merupakan salah satu kesulitan belajar yang ditandai dengan adanya
UNY Menembus The Best Ten Peringkat Unirank
Universitas Negeri Yogyakarta berhasil meraih posisi the best ten dalam kategori universitas terbaik di Indonesia versi lembaga pemeringkatan perguruan tinggi tingkat internasiaonal University Ranking (UniRank) dalam rilisnya baru-baru ini. UNY berhasil meraih posisi 6 dari 576 universitas di Indonesia dan peringkat 65 tingkat Asia. Peringkat universitas versi Unirank, yang dulu bernama 4ICU, ini merupakan cerminan popularitas dari sebuah universitas berdasarkan keterkenalan dari website yang dimiliki.
Studium Generale Menkopolhukam Di UNY
Perguruan tinggi mengemban misi mencerdaskan kehidupan bangsa dan peradaban umat manusia. Dalam arti perguruan tinggi bertugas dan berfungsi mengembangkan ilmu yang bermanfaat bagi masyarakat dan umat manusia.