UNY 2023

Sebanyak 3.559 Mahasiswa UNY Ikuti Pembekalan KKN- PK

Pada hari Kamis, 6 Juli 2023 UNY menyelenggarakan perhelatan yaitu “Pembekalan KKN DAN/ ATAU PK SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2023/ 2024 yang bertempat di Ruang Sidang Utama (RSU ) UNY. 
Hadir dalam acara kali ini yaitu Prof. Dr. Sumaryanto, M.Kes., (Rektor UNY) beserta para Wakil Rektor, para Dekan, para Direktur serta jajaran pimpinan lainnya. Hadir pula Dr. Yudanto, M.Pd (Kepala Unit KKN, PK, PI, dan Magang)

Penganugerahan Tokoh Pendidikan Indonesia FIP JIP 2023

Pada gelaran Forum Fakultas Ilmu Pendidikan – Jurusan Ilmu Pendidikan (FIP-JIP) tahun 2023 ada yang lain dari sebelumnya, yaitu adanya Penganugerahan Tokoh Pendidikan Indonesia. Selaku tuan rumah Dekan FIPP UNY, Prof. Dr. Sujarwo mengatakan, “Rangkaian kegiatan Forum FIP-JIP 2023 dikemas secara harmonis dengan diawali acara pembukaan yang menghadirkan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Bapak Prof. Dr.

Menko PMK: Transformasi Ilmu Pendidikan sebagai Landasan Utama Membangun Kualitas SDM Indonesia Unggul

“Jangan dianggap remeh fakultas pendidikan, ada beberapa menteri yang saat ini menjabat dari pendidikan diantaranya Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Teten Masduki dari UPI, Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar dari UNY, saya dari Universitas Negeri Malang, luar biasa memiliki andil yang cukup besar dalam era kepemimpinan di era Bapak Jokowi,” kata Prof. Dr. Muhadjir Effendy, M.A.P.

UNY dan UNESA Berkomitmen untuk Maju Bersama

Bersinergi saling berbagi pengalaman dan pengetahuan, hal ini dilakukan oleh UNESA dan UNY. Rombongan UNESA Surabaya dipimpin Rektor Prof. Dr. Nurhasan, M.Kes. melakukan benchmarking ke UNY, kampus yang merupakan sahabat dari UNESA. Rektor UNESA didampingi para Wakil Rektor, Dekan FIKK, Ketua Program Studi, dan tim pendukung. Rombongan diterima langsung oleh Rektor UNY beserta Wakil Rektor, pimpinan fakultas, dan tim pendukung.

Penyerahan Penghargaan Purnatugas kepada 63 Pegawai di Lingkungan UNY

Rabu (31/5), bertempat di Ruang Sidang Utama Rektorat, sebanyak 63 pegawai menerima penghargaan purnatugas. 63 orang tersebut meliputi 32 tenaga kependidikan (tendik) dan 31 tenaga pendidik (dosen) di lingkungan Universitas Negeri Yogyakarta. Wakil Rektor bidang Umum dan Sumber Daya, Prof. Dr.

UNY dan Para Mitra Bersinergi Demi Kebaikan dan Kesejahteraan Bersama

Bidang Riset, Kerjasama, Sistem Informasi dan Usaha Universitas Negeri Yogyakarta (RKSIU UNY) pada Senin (22/5) menyelenggarakan acara akbar dengan tajuk “Penandatanganan Nota Kesepahaman Bersama Antara UNY dan Mitra-Mitra” yang bertempat di Ruang Sidang Utama (RSU) Rektorat UNY. 

Filosofi dari Pagelaran Wayang Kulit Sang Ksatria Mahottama

Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-59 Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dan mensosialisasikan sebagai PTN-BH, maka UNY pada Jum’at malam – Sabtu dini hari (19-20/5) menyelenggarakan pagelaran wayang kulit dengan lakon “Sang Ksatria Mahottama” dengan dalang Ki MPP Bayu Aji. Tampak hadir di Pendopo Kebon Seni Timasan, Laweyan, Kota Surakarta tempat berlangsungnya pagelaran wayang kulit, yaitu Rektor, Ketua MWA beserta tamu kehormatan, Ketua Senat Akademik Universitas, Para Wakil Rektor, Dekan, Direktur, Ibu Dharma Wanita, dan tamu undangan lainnya dengan antusias menyaksikan pagelara

SPMI Awards sebagai Ajang Pembuktian Kerja Keras Tim Penjaminan Mutu

Dalam rangka ikut menyemarakkan Dies Natalis ke-59 universitas negeri Yogyakarta, direktorat Penjaminan Mutu Universitas Negeri Yogyakarta menyelenggarakan Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) Awards tahun 2023. Diawali dengan sosialisasi, kemudian Tim Penjaminan Mutu dari masing-masing fakultas akan mengunggah Portofolio yang akan dinilai oleh Tim Penilai dari Direktorat Penjaminan Mutu, dan selanjutnya yaitu presentasi dari masing masing fakultas.

Membangkitkan Wirausaha Muda dari UNY untuk Indonesia bersama Menparekraf Sandiaga Uno

Berbahagia sekali seluruh civitas akademika UNY, bahwasannya pada Selasa (9/5) Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI, Dr. H. Sandiaga Salahuddin Uno, B.B.A., M.B.A berkenan mengisi Seminar Kewirausahaan yang diselenggarakan oleh Ikatan Keluarga Alumni (IKA) UNY sebagai keynote speaker dengan tema “Membangkitkan Wirausaha Muda dari UNY untuk Indonesia”.