AKTUALISASI AJARAN KI HAJAR DEWANTARA
Sebagai sekolah yang didirikan oleh Ki Hajar Dewantara pada 3 Juli 1922, Sekolah Tamansiswa yang pada saat ini berpusat di Balai Ibu Pawiyatan (Majelis Luhur) di Jalan Tamansiswa Yogyakarta, sudah memiliki 129 cabang di berbagai kota di seluruh Indonesia.