Kegiatan

Asrama Mahasiswa UNY Wedomartani Untuk Peningkatan Kualitas Hidup Mahasiswa

Asrama Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) yang berlokasi di Wedomartani, Sleman, telah melakukan serangkaian pembaruan fasilitas dan program untuk mendukung kenyamanan dan pengembangan kualitas hidup mahasiswa. Pembaruan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang kondusif bagi para mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan di UNY, terutama bagi mereka yang berasal dari luar kota maupun luar pulau.

UNY Laksanakan Seleksi Mandiri Jalur CBT Kampus

Universitas Negeri Yogyakarta melaksanakan ujian masuk melalui jalur Seleksi Mandiri CBT Kampus untuk jenjang S1 dan D4 yang berlangsung selama tiga hari. Ujian dilakukan di Kampus UNY Karangmalang dan Kampus UNY Wates. Menurut Ketua Admisi UNY Dr. Setya Raharja, ujian ini diikuti oleh total 6.743 calon mahasiswa yang tersebar di 12 lokasi.

Djohan Yoga Berbagi Ilmu “Leading with Character and Competence” untuk UNY

Bidang Akademik dan Kemahasiswaan (AKA) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) pada Sabtu (3/6) menyelenggarakan seminar Pelatihan Kepemimpinan UNY PTNBH dengan tema “Leading With Character and Competence” dengan menghadirkan narasumber terkemuka yaitu Prof. Ir. Drs. Djohan Yoga, M.Sc., Mo.T, Ph.D., dengan moderator Wakil Rektor Bidang AKA, Prof. Dr. Siswantoyo, M.Kes.