MAHASISWA FMIPA UNY JUARA 1 LKTI NASIONAL RWRC #7 2020
Mahasiswa FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta kembali mengukir prestasi dengan meraih juara 1 Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Nasional (LKTIN) Reality Writing Competition (RWrC) 2020 yang diselenggarakan oleh Unit Kegiatan Mahasiswa Fakultas Penelitian Reality FIP UNY belum lama ini.