Inovasi Pembelajaran Musik Untuk Meningkatkan Musikalitas Peserta Didik Indonesia
Musik adalah salah satu bagian penting dalam kehidupan manusia dan telah disadari oleh seluruh bangsa di dunia. Di Indonesia sendiri, selain menjadi media hiburan, musik juga menjadi media pendidikan dimana diimplementasikan dengan tahapan tertentu. Dalam penyajiannya, disamping melibatkan aspek kognitif juga harus melibatkan aspek psikometrik dan perasaan.