Lulur Alami Dari Limbah Kulit Kopi Karya Mahasiswa UNY
Sekelompok mahasiswa UNY menciptakan lulur alami berbahan dasar limbah kulit kopi yang dikombinasikan dengan beras putih sebagai scrubnya. Mereka adalah Nasywa Aliyah Syafira (Teknologi Pendidikan), Khuswatun Hasanah (Kimia), Indah Sulistyaningrum (Administrasi Perkantoran) dan Iffrian Ciptaning Muffia Tejafals (Akuntansi).