Wujudkan Zona Integritas Di Bidang Pengadaan Barang & Jasa, UNY Gelar Workshop
humas Wed, 06/22/2022 - 09:46

Menjadi sebuah universitas yang bersih dalam tata kelola serta layanan merupakan salah satu tujuan <

Sudah Siapkah Kita Menjadi "Peternak" Bahasa dan Sastra Indonesia?

“Peternak” merupakan kata metaforis untuk menggambarkan para akademisi, praktisi, atau pemerhati bahasa dan sastra Indonesia, yang dengannya mereka mendapatkan manfaat, baik manfaat secara ideologis, akademis, maupun profesionalitas. Ada setidaknya enam hal yang dapat diperoleh dari menjadi seorang ‘peternak’ bahasa dan sastra.

Tahun 2022 Akselerasi Akreditasi Jurnal

Pada tahun 2022  kami  mencoba melakukan akselerasi untuk pengajuan akreditasi jurnal. Pada 2 tahun terakhir mengalami beberapa kendala.  Pada tahun 2021 ada sekitar 2000 jurnal yang harus kami nilai dan sudah diumumkan 2 kali dengan SK akreditasi. Pada 2022  kami juga sudah mengumumkan periode pertama terkait usulan akreditasi dan saat ini sedang proses penilaian periode kedua. Bulan Juli atau Agustus hasil penilaian periode II sudah bisa kami umumkan.

FIS UNY Gelar Research Day Dan Webinar Produk Unggulan
humas Wed, 06/15/2022 - 13:31

Tahun ini Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Yogyakarta (FIS UNY) kembali menggelar research day dan webinar produk unggulan. Acara yang diselenggarakan belum lama ini mengundang para mitra dalam negeri di sekitar DIY di Hotel Crystal Lotus.