Apa itu Kedaireka?


Kedaireka adalah solusi terkini dalam mewujudkan kemudahan sinergi kontribusi perguruan tinggi dengan komersialisasi industri untuk kemajuan bangsa Indonesia, yang sejalan dengan visi Kampus Merdeka Kemendikbud RI.

Program Kedaireka Matching Fund


Program Kedaireka Matching Fund adalah program pendanaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yang merupakan program penguatan kolaborasi antara perguruan tinggi dengan mitra, agar menghasilkan kontribusi dalam menyelesaikan permasalahan nyata di lapangan atau terhadap implementasi kebijakan strategis nasional.
Mengangkat tema “Inovasi Kolaborasi Membangun Negeri”, Kedaireka Matching Fund berfokus pada lima (5) sektor yakni; Green Economy, Blue Economy, Digital Economy, Tourism, dan Health Infrastructure.

BERITA MATCHING FUND UNY


Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) meraih sejumlah penghargaan Anugerah Diktiristek pada Malam…

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo menetapkan Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) sebagai…

Sejumlah Dosen Universitas Negeri…

Semakin menjamurnya obyek wisata berbasis alam membuat para pelaku wisata harus…

Sebanyak 55 orang warga Kalurahan Pagerharjo Kapanewon Samigaluh mengikui…

Protein diketahui selama…

Stunting merupakan

UU No.2 tahun 2003 tentang pertahanan negara mengamanahkan…

Penyu merupakan reptil…

Sabtu (6/8/2022) tim PKM (Program Kemitraan Masyarakat…